Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2019

Pembahasan 11 - Strategi Bisnis Unit PT. Telkom

Dengan struktur portofolio bisnis yang dimiliki saat ini, Telkom tentu akan menghadapi berbagai peluang dan tantangan baru. Inilah yang harus menjadi fokus bagi Telkom untuk dapat mempersiapkan seluruh sumber daya yang dimilikinya sehingga mampu menjadi pemimpin dalam persaingan pasar global dan siap bersaing dengan kompetitornya yang juga telah memiliki pangsa pasar yang cukup besar dan kekuatan aset yang tidak sedikit. Beberapa strategi bisnis unit yang dapat dilakukan oleh PT Telkom antara lain : MANAJEMEN OPERASI Komponen biaya operasional, perbaikan, dan layanan telekomunikasi usaha yang menduduki peringkat pertama sekaligus berkontribusi terhadap tingginya beban perusahaan dapat di tekan dengan cara: Ø   Melakukan efisiensi biaya operasional, Ø   Perencanaan struktur operasional bisnis yg efektif dan efisien, Ø   Perencanaan bisnis yg tepat. RESTRUKTURISASI ORGANISASI DAN PENINGKATAN PRODUKTIVITAS KARYAWAN Jumlah karyawan Telkomsel cenderung meningkat sept

Pembahasan 10 - Variasi Strategi PT. Telkom

Strategi perusahaan pada Kuadran I : Pada kuadran I (Strategi SO), strategi umum yang dapat dilakukan oleh perusahaan adalah menggunakan kekuatan perusahaan untuk mengambil setiap keunggulan pada kesempatan , dalam hal ini PT Telkom menggunakan strategi Pengembangan Produk (Product  Development) Pelaksanaan strategi : a.     Peluncuran produk Indihome yang memiliki fitur lengkap dibandingkan produk sebelumnya dengan layanan Triple Play dari Telkom dengan teknologi 100% fiber yang terdiri dari Internet Fiber atau High Speed Internet (Internet Cepat), Interactive TV (UseeTV) dan Phone (Telepon Rumah) b.     Telkomsel mengeluarkan berbagai jenis produk provider seperti kartuHalo, simPATI, Kartu As, Kartu As Flexi, simPATI LOOP dan lainnya untuk memudahkan konsumen dalam memilih provider yang sesuai dengan keinginan dan kebutuhan. Kaitannya dengan Kuadran I (SO Strategi) : Pengembangan produk dengan inovasi yang memadukan seluruh kebutuhan konsumen akan teknologi intern

Pembahasan 9 : Matrik SWOT PT Telkom

Matrik SWOT  Kondisi Internal Kekuatan ( Strengths ) Kelemahan ( Weaknesses ) ·       Tempat yang strategis terletak di pusat kota ·       Produk beragam ·          Harga produk cukup mahal ·          Pemasaran tidak maksimal h Kondisi Eksternal Peluang ( Opportunities ) ·       Permintaan Internet tinggi ·       Adanya dukungan pemerintah SO 1.     Membuat varian paket internet yang memudahkan masyarakat untuk menggunakannya WO 1. Senantiasa memberikan kepuasan kepada pelanggan dengan terus melakukan upgrade jaringan internet yang lebih unggul Ancaman ( Threats ) ·          Banyaknya pesaing ·          Beberapa produk tidak populer ST Melakukan diversifikasi produk agar tidka tertinggal dengan perkembangan zaman 1.   WT 1. Tetap mengembangkan jaringan internet dengan tetap memberi harga yang

Pembahasan 8 : Diagram SWOT dan Prioritas Strategi PT Telkom

Gambar
Berdasarkan hasil-hasil yang diperoleh dari analisis internal dan eksternal pada pembahasan VI dan pembahasan VII,  hasilnya dapat  dirangkum  sebagai berikut : •         Skor Total Kekuatan adalah 3,32 •         Skor Total Kelemahan adalah -3,07 •         Skor Total Peluang adalah 3,35 •         Skor Total Ancaman adalah -3,29 Berdasarkan skor total tersebut, maka penentuan posisi PT. Telkom Indonesia dapat digambarkan dalam bentuk matrik SWOT dengan mempertemukan titik koordinat analisis internal dan analisis eksternal perusahaan. Untuk mencari koordinatnya, dapat menggunakan cara berikut: •       Koordinat   Analisis   Internal Faktor Strategis (Skor   total Kekuatan + Skor Total Kelemahan) =             ( 3,32+(- 3,07)) = 0,25 •       Koordinat   Analisis Eksternal Faktor Strategis (Skor total Peluang + Skor Total Ancaman) = (3,35 +(-3,29)) = 0,06 Jadi   titik koordinatnya terletak   pada titik (0,25 ; 0,06) Maka matrik SWOT PT. Telkom Indonesia